找歌词就来最浮云

《Mendingan》歌词

所属专辑: The Other Side (Explicit) 歌手: Steven & Coconuttreez 时长: 04:16
Mendingan

[00:00:00] Mendingan - Steven & Coconuttreez

[00:00:01] Written by:Molly/Steven Nugraha kaligis

[00:00:06] Woyoo yo yoo yo yoo

[00:00:08] Yoo yo yoo yo yoo

[00:00:25] Gak ada yang lebih indah rasanya

[00:00:31] Dari cerita cintanya

[00:00:35] Yang dulu pernah dia rasa

[00:00:41] Bahkan dari semua yang dia dapatkan

[00:00:47] Ada yang wajar saja

[00:00:50] Dan ada pula yang tanpa arti

[00:00:55] Yeah

[00:00:57] Satu rasa hilang dan tak terganti

[00:01:02] Membuat sakit hati

[00:01:06] Cintanya ditinggal pergi

[00:01:11] Salah satu

[00:01:15] Pasti ada yang palsu

[00:01:21] Ucapannya senang padahal dia ragu

[00:01:25] Yeah

[00:01:27] Dari pada

[00:01:31] Kau hanyut tersiksa batin

[00:01:34] Yeah

[00:01:37] Mendingan kau lepas dan terbang bersama angin

[00:01:43] Mendingan kau lepaskan

[00:01:47] Daripada terlepas sendiri

[00:01:51] Mendingan kau lepaskan

[00:01:55] Daripada tersiksa sendiria

[00:02:16] Dan kini semuanya tlah berlalu

[00:02:22] Cinta lacur di jalanan

[00:02:26] Dan entah kapan akan kembali

[00:02:30] Salah satu

[00:02:34] Pasti ada yang palsu

[00:02:37] Yeah

[00:02:40] Ucapannya senang padahal dia ragu

[00:02:46] Dari pada

[00:02:50] Kau hanyut tersiksa batin

[00:02:53] Ooo

[00:02:56] Mendingan kau lepas dan terbang bersama angin

[00:03:02] Mendingan kau lepaskan

[00:03:06] Daripada terlepas sendiri

[00:03:10] Mendingan kau lepaskan

[00:03:14] Daripada tersiksa sendiri

[00:03:18] Mendingan kau lepaskan

[00:03:22] Daripada terlepas sendiri

[00:03:26] Mendingan kau lepaskan

[00:03:29] Daripada tersiksa sendiriaa

[00:03:40] Woyoo yo yoo yo yoo

[00:03:45] Wo ohyo

[00:03:46] Wo ohyo

[00:03:48] Wo ohyo

[00:03:54] Wo ohyo

[00:03:57] Wo ohyo

[00:04:01] Oh yo

[00:04:02] Oh yo

[00:04:07] Oh yo

[00:04:08] Oh yo