找歌词就来最浮云

《Air Mata Api》歌词

所属专辑: 歌手: Iwan Fals 时长: 04:46
Air Mata Api

[00:00:00] Air Mata Api - Iwan Fals

[00:00:20] Aku adalah lelaki tengah malam

[00:00:27] Ayahku harimau ibuku ular

[00:00:34] Aku dijuluki orang sisa sisa

[00:00:42] Sebab kerap merintih kerap menjerit

[00:00:49] Temanku gitar temanku lagu

[00:00:53] Nyanyikan tangis marah dan cinta

[00:00:57] Temanku niat temanku semangat

[00:01:00] Yang kian hari kian berkarat

[00:01:05] Semakin berkarat

[00:01:18] Aku berjalan orang cibirkan mulut

[00:01:25] Aku bicara mereka tutup hidung

[00:01:32] Aku tersinggung peduli nilai nilai

[00:01:40] Aku datangi dengan segunung api

[00:01:47] Mereka lari ke ketiak ibunya

[00:01:51] Ku tak peduli marahku menjadi

[00:01:54] Mereka lari ke meja ayahnya

[00:01:58] Aku tak mampu tenagaku terkuras

[00:02:05] Lelaki tengah malam terkulai

[00:02:08] Di tepi malam

[00:02:11] Terkulai di tepi malam

[00:02:13] Lelaki tengah malam terkulai

[00:02:16] Di tepi malam

[00:02:18] Terkulai di tepi malam

[00:02:20] Orang sisa sisa menangis

[00:02:24] Orang sisa sisa menangis

[00:02:28] Air matanya

[00:02:31] Air matanya

[00:02:35] Air matanya

[00:02:39] Api api

[00:02:57] Aku berjalan orang cibirkan mulut

[00:03:04] Aku bicara mereka tutup hidung hidung

[00:03:12] Aku tersinggung peduli nilai nilai

[00:03:19] Aku datangi dengan segunung api

[00:03:26] Mereka lari ke ketiak ibunya

[00:03:30] Ku tak peduli marahku menjadi

[00:03:34] Mereka lari ke meja ayahnya

[00:03:38] Aku tak mampu tenagaku habis terkuras

[00:03:48] Lelaki tengah malam terkulai

[00:03:50] Di tepi malam

[00:03:53] Terkulai di tepi malam

[00:03:55] Lelaki tengah malam terkulai

[00:03:58] Di tepi malam malam

[00:04:01] Terkulai di tepi malam

[00:04:02] Orang sisa sisa menangis

[00:04:06] Orang sisa sisa menangis

[00:04:10] Air matanya

[00:04:13] Air matanya

[00:04:17] Air matanya

[00:04:21] Api api

[00:04:24] Air matanya

[00:04:28] Air matanya

[00:04:32] Air matanya

[00:04:36] Api