找歌词就来最浮云

《Kesempatan Kedua》歌词

所属专辑: Senandung Cinta 2 歌手: Tangga 时长: 03:54
Kesempatan Kedua

[00:00:01] Kesempatan Kedua - Tangga

[00:00:02] Written by:Johandi Yah/Harry Budim

[00:00:17] Sungguh ku sesali

[00:00:23] Nyata cintamu kasih

[00:00:28] Tak sempat terbaca hatiku

[00:00:34] Malah terabai olehku

[00:00:41] Lelah ku sembunyi

[00:00:47] Tutupi maksud hati

[00:00:52] Yang justru hidup karenamu

[00:00:57] Dan bisa mati tanpamu

[00:01:04] Andai saja

[00:01:07] Aku masih punya

[00:01:09] Kesempatan kedua

[00:01:15] Pasti akan ku hapuskan lukamu

[00:01:23] Menjagamu

[00:01:26] Memberimu

[00:01:30] Segenap cinta

[00:01:33] Ku sadari tak selayaknya

[00:01:39] Selalu penuh kecewa

[00:01:44] Kau lebih pantas bahagia

[00:01:50] Bahagia karena cintaku

[00:01:56] Andai saja

[00:01:59] Aku masih punya

[00:02:02] Kesempatan kedua

[00:02:08] Pasti akan ku hapuskan lukamu

[00:02:15] Menjagamu

[00:02:18] Memberimu

[00:02:23] Segenap cinta

[00:02:37] Kau bawa bersamamu

[00:02:39] Sebelah hatiku

[00:02:41] Separuh jiwaku

[00:02:42] Yang mampu

[00:02:44] Sempurnakan aku

[00:02:46] Andai saja

[00:02:49] Aku masih punya

[00:02:52] Kesempatan kedua

[00:02:58] Pasti akan ku hapuskan lukamu

[00:03:05] Memberimu

[00:03:08] Segenap cinta

[00:03:10] Andai saja

[00:03:13] Aku masih punya

[00:03:18] Kesempatan yang kedua

[00:03:21] Pasti akan ku hapuskan lukamu

[00:03:30] Menjagamu

[00:03:33] Memberimu

[00:03:39] Segenap cinta