找歌词就来最浮云

《Asmara Kilat》歌词

所属专辑: Amelina 歌手: Melina 时长: 04:17
Asmara Kilat

[00:00:00] Asmara Kilat - Melina

[00:00:00] Written by:Sukma SMF/Dr Hox

[00:00:22] Kedip kedip mata berkedip

[00:00:25] Lalu bersiul menggoda diriku

[00:00:30] Aku takut

[00:00:32] Aku malu

[00:00:34] Aku ragu

[00:00:36] Terharuku akhirnya jadi simpati

[00:00:41] Debar debar jantung berdebar

[00:00:44] Engkau ternyata datang kerumahku

[00:00:48] Malam minggu

[00:00:50] Malam panjang

[00:00:52] Malam indah

[00:00:55] Engkau berterus terang melamar cinta

[00:01:00] Amboi

[00:01:01] Asmara kilat

[00:01:02] Oh yee

[00:01:04] Amboi

[00:01:05] Begitu cepat

[00:01:06] Oh yee

[00:01:08] Aih lucu sekali cinta jalannya singkat

[00:01:14] Pikir dulu sebelum kau dapat

[00:01:20] Amboi

[00:01:21] Asmara kilat

[00:01:23] Oh yee

[00:01:24] Amboi

[00:01:25] Kerna terpikat

[00:01:27] Oh yee

[00:01:28] Memang cinta tak kenal waktu atau cuaca

[00:01:34] Dimana dan tidak asalkan suka kena dihati

[00:02:04] Kedip kedip mata berkedip

[00:02:07] Lalu bersiul menggoda diriku

[00:02:11] Aku takut aku malu aku ragu

[00:02:17] Terharuku akhirnya jadi simpati

[00:02:22] Debar debar jantung berdebar

[00:02:25] Engkau ternyata datang kerumahku

[00:02:30] Malam minggu

[00:02:32] Malam panjang

[00:02:34] Malam indah

[00:02:36] Engkau berterus terang melamar cinta

[00:02:41] Amboi asmara kilat

[00:02:44] Oh yee

[00:02:45] Amboi begitu cepat

[00:02:48] Oh yee

[00:02:49] Aih lucu sekali cinta jalannya singkat

[00:02:55] Pikir dulu sebelum kau dapat

[00:03:01] Amboi asmara kilat

[00:03:04] Oh yee

[00:03:05] Amboi kerna terpikat

[00:03:08] Oh yee

[00:03:10] Memang cinta tak kenal waktu atau cuaca

[00:03:16] Dimana dan tidak asalkan suka

[00:03:22] Amboi asmara kilat

[00:03:25] Oh yee

[00:03:26] Amboi begitu cepat

[00:03:29] Oh yee

[00:03:30] Aih lucu sekali cinta jalannya singkat

[00:03:36] Pikir dulu sebelum kau dapat

[00:03:42] Amboi asmara kilat

[00:03:45] Oh yee

[00:03:47] Amboi kerna terpikat

[00:03:50] Oh yee

[00:03:51] Memang cinta tak kenal waktu atau cuaca

[00:03:57] Dimana dan tidak asalkan suka kena dihati